Peserta didik SMK PIM sabet Gelar 2nd Runner Up dalam Ajang Miss Eco Teen Indonesia

Salah satu Peserta didik SMK Putra Indonesia Malang (SMK PIM) turut serta dalam Ajang Nasional Miss Eco Teen Indonesia tahun 2024 yang di ikuti 15 peserta yang tersaring mewakili provinsi di seluruh Indonesia. Agista Nur Halisah peserta didik SMK PIM… Selengkapnya…

Sanggar Edukasi usung Tema Kreasi Inspiratif Guru SMK PIM dalam pembuatan modul Ajar P5

Selalu semangat dalam berkreasi itulah yang dilakukan oleh Guru SMK Putra Indonesia Malang (SMK PIM) dalam memberikan layanan maksimal kepada peserta didik. Kali ini kreasi inspiratif yang dilakukan adalah pembuatan modul ajar P5. Apakah sulit? bagi guru SMK yang mempunyai… Selengkapnya…

Masa Orientasi Siswa SMK PIM Wawasan Kebangsaan-Motivasi Pendidikan

Sepekan pelaksanaan masa pengenalan lingkungan sekolah (MPLS) siswa baru di  SMK Putra Indonesia Malang (SMK PIM) mewujudkan siswanya unggul Farmasi Industri dan Kimia Industri kompetensinya. Itulah yang disampaikan Ketua Pelaksana Pembina OSIS SMK PIM/Pembina Ospima, Novi Susanti, S.Pd, disapa Novi ketika rilis… Selengkapnya…

Bersama Damkar Siswa SMK PIM Praktek Padamkan Api

usai classmeeting menggelar outdoor class di Kantor Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Malang. Hal ini disampaikan  Kepala Sekolah SMK PIM, Atik Dina Fitria, M.Pd, disapa Bu Atik, beberapa waktu lalu. Tujuan belajar ke kantor pemadam kebarakan dijelaskan Bu Atik untuk melatih… Selengkapnya…

Classmet Sebagai Ajang Kreasi Peserta Didik SMK PIM

Pasca pelaksanaan Penilaian Akhir Semester (PAS) tahun pelajaran 2021–2022, SMK Putra Indonesia Malang (SMK PIM) menggelar kegiatan class meeting  secara luring Selasa, 14 Juni 2022. Kegiatan yang digelar di aula SMK PIM ini  di ikuti oleh seluruh peserta didik kelas… Selengkapnya…

17 Peserta Didik SMK PIM Diterima di Perguruan Tinggi Sebelum Lulus. Yang Pilih Bekerja, Sudah Siap Bersaing

Dari 116 peserta didik SMK Putra Indonesia Malang (PIM) yang mengikuti acara Purnawiyata tahun pelajaran 2021/2022 di Hotel Gajah Mada Malang, Rabu (8/6) pagi, 17 anak diantaranya sudah resmi diterima di perguruan tinggi, sebelum dinyatakan lulus. Ini diungkapkan Kepala SMK… Selengkapnya…

Baru! Orang Tua Ikut Naik Dampingi Anak Terima Penyematan Tanda Kelulusan dari SMK PIM

SMK Putra Indonesia Malang (PIM) selesai menggelar acara Purnawiyata untuk 116 siswa SMK PIM tahun pelajaran 2021/2022 di Hotel Gajah Mada Malang, Rabu (8/6) pagi. Namun, ada satu hal yang menarik dan baru kali pertama terlihat dalam wisuda – wisuda… Selengkapnya…

PT Fitalab Utama Karya Ajarkan SMK PIM Preparing Bright Career in New Normal Era

Peserta didik SMK Putra Indonesia Malang (PIM), kelas XII Kompetensi Keahlian Kimia Industri dan Farmasi Industri mengikuti Seminar Karir, Sharing session bersama HRD PT Fitalab Utama Karya Malang, Sabtu (28/5). Seminar digelar oleh tim BK dan BKK “Widya Karya Cemerlang”… Selengkapnya…